Pages

Feature

Thursday, 12 February 2015

Download Film Korea The Plan Man + OST Subtitle Indonesia

Download Film Korea The Plan Man Subtitle IndonesiaDownload The Plan Man Subtitle Indonesia atau dalam bahasa koreanya bernama 플랜맨 merupakan satu judul movie korea yang terbaik tahun lalu, yang digarap oleh produser Choi Moon-Soo. Drama ini disutradarai dan ditulis oleh para debutan bernama Sung Si-Heub dan Lee Jung-A yang menjadikan film The Plan Man sebagai langkah awal menuju film-film hebat berikutnya. Ya, memang harus diakui film yang mengusung komedi romantis memiliki cerita yang unik dan ga pasaran.

Dari deretan cast aktris Han Ji Min memang menjadi sorotan karena aktris cantik ini sedang hot-hotnya lewat drama Hyde Jekyll, Me, Berkebalikan dengan aktornya yang mungkin para penggila drama pasti menerka siapa Jung Jae-Young, karena dia tidak pernah sama sekali bersentuhan dengan drama televisi namun jangan salah karena dia sudah membintangi lebih dari 40 judul film yang dimulia dari tahun 1990, Jadi ga usah diragukan lagi kapasitasnya.

Inilah Sinopsisnya: Drama ini berkisah pada seseorang ahjussi yang memilki kecenderungan OCD yang bernama Jung-Suk (Diperankan Jung Jae-Young), dia ini sangat perpect dan terencana dalam segala hal. Hidupnya sangat teratur dan bersih, Sampai-sampai semua barang di sekitarnya harus rapi dan tidak ada terlihat kotoran sedikitpun. Jung-Suk selalu membawa hand sanitizer saat diluar. 

Akhirnya sesuatu terjadi ketika dia bertemu dengan seorang wanita cantik namun urakan dia bernama Yoo So-Jung (Diperankan Han Ji-Min). Mereka akhirnya berteman melalui sebuah inseden, dan So-Jung akan membantu Jung-Suk menjadi pria normal... 

Ada cerita kelam yang membuat shock dan terharu mengapa Jung-Suk bertingkah seperti itu.... Kamu penasaran...!

Film The Plan Man benar-benar direkomensaikan karena memiliki paket Komplit ada kocaknya, romantisnya, komedinya bahkan ada tangis-tangisnya. Selain itu, yang menjadi spesial lainnya karena Han Ji-Min bermain gitar dan memberikan lagu sountrack yang bagus-bagus.

Daftar pemeran Utama:
Han Jung-Suk dimainkan Jung Jae-Young   
Yoo So-Jung dimainkan Han Ji-Min
Lee Ji-Won dimainkan Cha Ye-Ryun
Sang-Hoon dimainkan Park Jin-Woo
Psikiater Kim dimainkan Ji-Young
Kepala Nam dimainkan Park Kil-Soo 
Eun-Ha dimainkan Park Jin-Joo
Koo Sang-Yoon dimainkan Jang Gwang
Pemilik Loundry dimainkan Joo Jin-Mo
Kang Byung-Soo dimainkan Choi Won-Young
Penulis Lee dimainkan Yoo Seung-Mok

Potongan Gambar: 
The Plan Man Subtitle Indonesia
Download Film Korea The Plan Man + OST Subtitle Indonesia

Versi DVDRIP Size: 550MB

OST (Original Sountrack)

SubTitle Indonesia dan English

No comments:

Post a Comment